NIS America telah membuka Preorder Ar Tonelico 2: Sejai ni Hibiku Shoujotachi no Metafalica dengan nama Ar Tonelico 2: Melody of Metafalica dan seperti yang udah kubilang, akan dirilis pada Desember 2008 dengan bonus original soundtrack Ar Tonelico 2. Dalam preorder ini dipacking dalam Special Box, berisikan Art Collection dan Soundtrack CD. Seperti Ar Tonelico: Melody of Elemia, NIS America juga memberikan item bonus. Bonus ini hanya tersedia 2000 kopi.
Preorder
Tidak ada komentar:
Posting Komentar